Kabel cross

Kabel cross
   

Kabel Cross
Susunan Kabel Cross

Berbeda dengan pemasangan kabel straight, penggunaan kabel cross (menyilang) ini biasanya digunakan untuk menghubungkan dua buah perangkat komputer secara langsung alias tanpa HUB/Switch. Dan juga dapat digunaka untuk meng-cascade HUB jika diperlukan. Meskipun sekarang sudah ada beberapa jenis HUB yang bisa di-cascade dengan kabel jenis straight.

Nah setelah kalian mengerti susunan dan fungsi kabel jenis cross maupun straight selanjutnya saya akan menjelaskan cara membuatnya. Adapun peralatan yang harus dipersiapkan adalah sebagai berikut :


a. Kabel UTP

b. Tang Crimping

c.  Konektor RJ45

d. LAN Tester

Dan langkah-langkah untuk membuat kabel cross maupun straight yaitu :

1. Kupaslah pembungkus kabel UTP sepanjang -+2 cm dengan menggunakan pemotong yang tajam yang ada di tang crimping.



 Lalu urai hingga menjadi seperti gambar berikut.


2. Urutkan kabel sesuai dengan warna susunan yang ada digambar atas yang sudah saya jelaskan atau kalian bisa lihat seperti dibawah ini.


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kawah ijen